Tips Memilih Lensa Kamera LSR Yang Tepat

Ketika kita memilih membeli kamera SLRmaka kita juga perlu untuk memilih lensa LSR yang tepat untuk anda gunakan. Banyak jenis dan macam macam lensa yang tersedia untuk berbagai moment yang kita gunakan.  Lensa adalah salah satu peralatan dalam suatu kamera yang memegang peranan penting agar fotografer bisa mendapatkan hasil foto yang bagus dan memuaskan. Untuk anda yang sudah memiliki bodi Kamera SLR maka anda selanjutnya bisa memilih macam lensa setidaknya 3 lensa dasar. Untuk mendapatkan lensa yang bagus maka perlu tips memilih lensa kamera LSR yang tepat agar hasil dari foto tersebut juga memuaskan anda.

Ketika anda ingin menekuni dunia fotografi maka ada 3 lensa dasar yang harus anda miliki. Lensa yang pertama yaitu lensa medium. Lensa medium ini adalah lensa yang paling umum digunakan untuk foto-foto yang biasa kita lihat oleh mata. Lensa yang kedua yang bisa anda miliki yaitu lensa wide angle. Lensa ini digunakan untuk memotret pemandangan yang lebar dan luas dalam jarak yang terbatas dalam jangkauan. Dan lensa terakhir yang bisa anda miliki yaitu lensa telephoto. Lensa ini sangat canggih dan menghasilkan hasil foto yang mengagumkan juga. Contoh nya yaitu ketika anda memotret burung yang sedang bertengger diketinggian pohon. Untuk mendapatkan ketiga lensa tersebut maka ada tips memilih lensa kamera LSR yang tepat dan sesuai.


Ada beberapa tips memilih lensa kamera LSR  yang bagus diantaranya yaitu berdasarkan diameter lensa. Pilihkan diameter lensa yang sesuai dengan kebutuhan anda. Secara umum dikenal dengan dua golongan umum yaitu lensa full frame dan lensa crop sensor. oleh karena itu untuk pemula dan professional tentu menggunakan lensa yang berbeda sebagai acuannya. Selain diameter, jenis fokus lensa juga perlu anda pertimbangkan ketika memilih lensa untuk kamera anda. Jenis vokal lensa ini juga dibedakan menjadi dua kelompok yang pertama lensa fix dan lensa zoom. Untuk menggunakan vokal lensa yang mana tergantung kebutuhan dan fungsi dari kamera anda.

Selain tips diatas ada juga tips memilih lensa kamera LSR secara tepat ditinjau dari segi umum. Ketika kita akan memilih lensa maka yang terpenting untuk kita perhatikan yaitu sesuaikan dengan kebutuhan yang spesifik anda akan gunakan. Ketika anda seorang fotografer professional dan kamera anda bekerja untuk menghasilkan uang maka perlu lensa dengan kualitas baik sedangkan untuk fotografer pemula maka lensa yang digunakan pun masih standar. Selain itu ketika kita akan membeli lensa kamera perlu disesuaikan dengan kamera yang anda gunakan apalagi untuk pengguna SLR. Lensa yang digunakan untuk pengguna LSR ini harus benar-benar sesuai dengan kamera.

Itulah beberapa tips memilih lensa kamera LSR yang tepat agar anda bisa menyesuaikan ketika membeli lensa untuk kamera anda. Semoga artikel ini bisa menjadi inspirasi untuk anda terutama bagi fotografer pemula yang ingin atau akan membeli lensa kamera yang tepat untuk kamera anda.