Harga Kamera DSLR Nikon D3200 Terbaru dan Spesifikasi Lengkap

Info Kamera DSLR Nikon D3200 - Kamera DSLR meskipun terancam pasaran oleh kamera mirrorless namun masih begitu banyak penggemar yang tak mau beralih dari kamera super keren dan beberapa diantaranya juga super mahal. Namun seorang penggemar kamera DSLR tidak begitu saja untuk berpindah ke lain hati, sebab apa yang sudah dianggap familiar dan sudah melekat di hati memang sangat susah dilepaskan. Namun berbeda dengan kamera DSLR yang satu ini, Nikon D3200 akan membuat setiap orang tergiur memandangnya. Bagi pengguna kamera pendahulunya seperti Nikon D3000 tentu saja hal ini merupakan tantangan untuk segera emningkatkan performa, bahkan tak ditampik juga bahwa pengguna Nikon D3100 pun akan mulai beralih kepada kamera baru Nikon D3200 ini.

Sebuah kamera yang merupakan update atau bisa dikatakan pengganti dari kamera yang pernah hadir sebelumnya memang menjadi tantangan tersendiri bagi para fotografer yang ingin meningkatkan performa maupun mengupgrade kamera menjadi kamera yang lebih tinggi dalam hal spesifikasi maupun kualitas. Maka tak heran jika seorang fotografer harus merelakan salah satu kamera nya untukmengganti dengan kamera yang baru meskipun kamera tersebut merupakan kamera kesayangan. Namun bagi yang berkocek tebal semua itu tak menjadi masalah.

Kamera Nikon D3200 sebagai kamera generas penerus dari D3000 dan D3100 memang mengalami peningkatan yang cukup signifikan jika dibanding dengan dua kemara pendahulunya. Salah satu yang menarik di sini adalah perkembangan tinggi sensor yang mningkat tajam jika disamakan dengan kedua kamera yang lain memang jauh lebih tinggi di mana D3200 menggunakan sensor setinggi 24.2 megapixel sedangkan D3100 menggunakan 14.2 dan D3000 hanya 10.2 megapixel. Untuk mengetahui apa saja yang diusung oleh Nikon D3200 berikut ringkasannya.

Seperti dikatakan di atas bahwasan nya sensor yang diusung oleh kamera D3200 ini cukup tinggi jika dibanding dengan dua generasi dibawahnya yaitu 24.2 megapixel dengan DX-format CMOS image sensor. Dengan sensor setinggi itu kamera ini akan memberikan kinerja yang cukup tinggi dalam hal memberikan kualitas gambar yang kaya akan warna dan detail yang tinggi. Dengan sensor yang sangat mumpuni tersebut D3200 akan mampu menghasilkan gambar maupun video dengan kualitas menakjubkan dengan background blur yang begitu menawan.

Bagi pengguna yang belum familiar atau baru belajar fotografi untuk tinggat yang lebih tinggi, kamera ini juga dilengkapi dengan guide mode yang memberikan tuntunan bagaimana cara menghasilkan gambar maupun video dengan kualitas sesuai keinginan pengguna. Semua disajikan secara detail dengan bahasa yang sangat mudah dimengerti bahkan untuk seorang fotografer pemula sekalipun. Dengan tampilan yang simple pada sebuah layar LCD, berbagai adegan dengan bermacam-macam ekspresi dapat dengan mudah diciptakan mengikuti arahan yang ada pada mode guide ini. Pengguna dapat menghasilkan gambar yang bagus dalam berbagai kondisi bahkan pada saat kondisi pencahayaan yang sangat minimalis sekalipun. Semua dijelaskan secara lengkap pada guide mode pada kamera keren ini.




Kamera ini dibungkus dengan body yang didesain sedemikian rupa untuk memberikan kenyamanan pada saat pengguna beroperasi dengan kamera D3200. Body kamera ini didesain dengan bahan yang ringan namun sangat kokoh dan begitu kuat dalam genggaman, hal ini tentu saja memiliki tujuan utama agar pengguna dapat memegang kamera dengan kuat namun juga ringan saat membidik objek gambar yang akan diambil. Bentuk melengkung dibagian depan sangat pas dengan genggaman jari, sedangkan dibagian belakang menyisakan tempat yang luas untuk jempol pengguna mengoperasikan beberapa tombol operasi dengan leluasa. Dengan desain tersebut diharapkan pengguna juga dapat membidik kamera dengan mantap sehingga tidak menimbulkan guncangan atau goyangan kamera saat menembak dan hasilnya benar-benar sempurna. Kunjungi juga daftar harga kamera DSLR Nikon Terbaru untuk melihat harga selengkapnya.

Harga Kamera DSLR Nikon D3200 : Rp. 5.281.000

Spec Lengkap Kamera DSLR nikon D3200

Type
TypeSingle-lens reflex digital camera
Lens mountNikon F mount (with AF contacts)
Effective angle of viewApprox. 1.5x lens focal length (35 mm format equivalent); Nikon DX format
Effective pixels
Effective pixels24.2 million
Image sensor
Image sensor23.2 x 15.4 mm CMOS sensor
Total pixels24.7 million
Dust-reduction SystemImage sensor cleaning
Image Dust Off reference data (optional Capture NX 2 software required)
Storage
Image size (pixels)6,016 x 4,000 [L], 4,512 x 3,000 [M], 3,008 x 2,000 [S]
Picture Control SystemStandard, Neutral, Vivid, Monochrome, Portrait, Landscape; selected Picture Control can be modified
MediaSD (Secure Digital) and UHS-I compliant SDHC and SDXC memory cards
Viewfinder
ViewfinderEye-level pentamirror single-lens reflex viewfinder
Frame coverageApprox. 95% horizontal and 95% vertical
MagnificationApprox. 0.8x (50 mm f/1.4 lens at infinity, -1.0 m-1)
Eyepoint18 mm (-1.0 m-1; from center surface of viewfinder eyepiece lens)
Diopter adjustment-1.7 to +0.5 m-1
Focusing screenType B BriteView Clear Matte Mark VII screen
Reflex mirrorQuick return
Lens apertureInstant return, electronically controlled
Lens
Compatible lensesAutofocus is available with AF-S and AF-I lenses; Autofocus is not available with other type G and D lenses, AF lenses (IX-NIKKOR and lenses for the F3AF are not supported) and AI-P lenses; Non-CPU lenses can be used in mode M but the camera exposure meter will not function
The electronic rangefinder can be used with lenses that have a maximum aperture of f/5.6 or faster
Shutter
TypeElectronically-controlled vertical-travel focal-plane shutter
Speed1/4,000 to 30 s in steps of 1/3 EV; Bulb; Time (requires optional ML-L3 Remote Control)
Flash sync speedX=1/200 s; synchronizes with shutter at 1/200 s or slower
Release
Frame advance rateUp to 4 fps (manual focus, mode M or S, shutter speed 1/250 s or faster, and other settings at default values)
Self-timer2 s, 5 s, 10 s, 20 s; 1 to 9 exposures
Exposure
MeteringTTL exposure metering using 420-pixel RGB sensor
Metering methodMatrix metering: 3D color matrix metering II (type G and D lenses); color matrix metering II (other CPU lenses)
Center-weighted metering: Weight of 75% given to 8-mm circle in center of frame
Spot metering: Meters 3.5-mm circle (about 2.5% of frame) centered on selected focus point
RangeMatrix or center-weighted metering: 0 to 20 EV
(ISO 100, f/1.4 lens, 20°C/68°F)Spot metering: 2 to 20 EV


Exposure compensation-5 to +5 EV in increments of 1/3 EV
ISO sensitivityISO 100 to 6400 in steps of 1 EV; can also be set to approx. 1 EV above ISO 6400 (ISO 12800 equivalent); auto ISO sensitivity control available
Active D-LightingOn, off
Focus
AutofocusNikon Multi-CAM 1000 autofocus sensor module with TTL phase detection, 11 focus points (including one cross-type sensor) and AF-assist illuminator (range approx. 0.5 to 3 m/1 ft 8 in. to 9 ft 10 in.)
Detection range-1 to +19 EV (ISO 100, 20°C/68°F)
Lens servoAutofocus (AF): Single-servo AF (AF-S); continuous-servo AF (AF-C); auto AF-S/AF-C selection (AF-A); predictive focus tracking activated automatically according to subject status
Manual focus (MF): Electronic rangefinder can be used
Focus pointCan be selected from 11 focus points
AF-area modeSingle-point AF, dynamic-area AF, auto-area AF, 3D-tracking (11 points)
Flash
Guide numberApprox. 12/39, 13/43 with manual flash (m/ft, ISO 100, 20°C/68°F)
Flash modeAuto, auto with red-eye reduction, auto slow sync, auto slow sync with red-eye reduction, fill-flash, red-eye reduction, slow sync, slow sync with red-eye reduction, rear-curtain with slow sync, rear-curtain sync, off
Flash compensation-3 to +1 EV in increments of 1/3 EV
Flash-ready indicatorLights when built-in flash or optional flash unit is fully charged; flashes after flash is fired at full output
Accessory shoeISO 518 hot-shoe with sync and data contacts and safety lock
Sync terminalAS-15 Sync Terminal Adapter (available separately)
White balance
White balanceAuto, incandescent, fluorescent (7 types), direct sunlight, flash, cloudy, shade, preset manual, all except preset manual with fine-tuning
Movie
MeteringTTL exposure metering using main image sensor
Metering methodMatrix
File formatMOV
Video compressionH.264/MPEG-4 Advanced Video Coding
Audio recording formatLinear PCM
Audio recording deviceBuilt-in monaural or external stereo microphone; sensitivity adjustable
ISO sensitivityISO 200 to 6400; can also be set to approx. 1 EV above ISO 6400 (ISO 12800 equivalent)
Monitor
Monitor7.5-cm/3-in., approx. 921k-dot (VGA) TFT LCD with 160° viewing angle, approx. 100% frame coverage, and brightness adjustment
Interface
USBHi-Speed USB
Video outputNTSC, PAL
HDMI outputType C mini-pin HDMI connector
Accessory terminalMC-DC2 Remote Cord (available separately), GP-1 GPS Unit (available separately)
Audio inputStereo mini-pin jack (3.5-mm diameter)
Power source
BatteryOne EN-EL14 Rechargeable Li-ion Battery
AC adapterEH-5b AC Adapter; requires EP-5A Power Connector (available separately)
Tripod socket
Tripod socket1/4 in. (ISO 1222)
Dimensions / weight
Dimensions (W x H x D)Approx. 125 x 96 x 76.5 mm/5.0 x 3.8 x 3.1 in.
WeightApprox. 505 g/1 lb 1.8 oz (with battery and memory card but without body cap); approx. 455 g/1 lb (camera body only)
Operating environment
Temperature0 to 40°C/32 to 104°F
HumidityLess than 85% (no condensation)
Accessories
Supplied accessoriesEN-EL14 Rechargeable Li-ion Battery, MH-24 Battery Charger, DK-5 Eyepiece Cap, DK-20 Rubber Eyecup, UC-E17 USB Cable, EG-CP14 Audio Video Cable, AN-DC3 Camera Strap, BF-1B Body Cap, BS-1 Accessory Shoe Cover, ViewNX 2 CD-ROM